Cara Daftar/submit Blog atau Website Ke Search Engine Google, Yahoo dan Bing

Mendaftarkan atau mensubmit Blog/Website ke search engine, adalah supaya Blog/Web kita dapat terindeks di search engine atau mesin pencari, apalagi kalo blog itu baru, bisa dikatakan kunci untuk mendatangkan banyak kunjungan ke blog/web kita. Pernah terbayang gak, kalo blog kita muncul di halaman pertama
search engine, google misalnya? Bagaimana hal tersebut bisa terjadi..? salah satunya adalah dengan mendaftarkan situs/blog kita search engine.

jadi membuat blog itu gampang. Sebaiknya awali submit blog/web itu ke search engine utama atau yang sudah punya nama seperti Google, Yahoo dan MSN , baru ke search engine lainnya

Cara Daftar Blog ke Search Engine :

A. Daftar Blog / Web di Google

 1. Masuk ke situsnya yaitu : http://www.google.com/addurl (akun google digunakan disini)
 2. Isikan data2 yang diminta pada formulir yang disediakan
 3. URL = isi dengan alamat blog/web kamu. contoh =  http://membuatbloggampang.blogspot.com
 4. Comments = isi dengan keyword pada blog/web kamu.
 5. Optional = isikan code yang tertulis pada kotak yang tersedia
 6. Klik [Add URL]
 7. Kalo bener nanti ada kata2 : [Thank you , Your site URL has been succesfully added to our list of URLs to crawl]
 8. Selesai..
gampang kan

B. Daftar Blog / Web di Yahoo

1. Silahkan kunjungi : https://siteexplorer.search.yahoo.com/submit
2. Klik [Submit a Website or Web Page] , Masukan alamat blog anda , misalnya : http://membuatbloggampang.blogspot.com , lalu klik [Submit URL]
3. Klik [Submit Site Feed] , Masukan blog feed anda , misalnya : http://feeds.feedburner.com/feed anda , (kalo daftar di feedburner). Atau : http://Nama blog kamu.blogspot.com/atom.xml .
4. Lalu klik [Submit feed]
5. Selesai
gampang kan


C. Daftar Blog / Web di MSN/Bing

    1. Masuk ke situsnya : http://www.bing.com/webmaster/SubmitSitePage.aspx.
    2. Masukan URL Blog anda misalnya : http://membuatbloggampang.blogspot.com
    3. Isikan text sesuai karakter yang disediakan
    4. Klik [Submit URL]
    5. Selesai
gampang kan

D. Masih kurang dan belum puas ???

silahkan submit blog kamu ke ke alamat dibawah ini...
ini adalah submit blog secara otomatis...dan lihat hasilnya....tara....

    1. Situs Submiter : Layanan gratis dari Free Werb Submission : http://freewebsubmission.com/
    2. Submit Your site to 123 Search Engines : http://submiter.hostzi.com/
    3. My Page Rank.net : http://www.mypagerank.net/
    4. Submit Expess : http://www.submitexpress.com
    5. Suka.web.id : http://addurl.suka.web.id/
  6. Search google lainnya : http://www.tutorialdigital.com/2009/11/free-submit-url-to-entire-search-engine.html
    7. dll.

Silahkan pilih sesuai selera anda .
membuat blog itu gampang kan..
inilah alasan kenapa anda harus bergabung dengan blog gampang....weeeee  nyontoh contest oriflame.
Selamat mencoba Cara Daftar Blog/Website ke Search Engine.Semoga Blog/web anda cepat terindek di halaman utama serach engine dan yang pastinya banyak pengunjungnya. Amin..

Related Post



8 komentar:

Gadget | Telephone Mobile mengatakan...

saya cuma submit ke google aja mz

Telusur Reload mengatakan...

Udah saya buktikan sendiri ternyata Submit blog Sangat Manjur buat Meningkatkan Pengunjung dan Pr blogku.. Makasih tutorialnya berguna banget

PegiPegi.com : Booking Hotel Murah & Mudah di Indonesia mengatakan...

link yang yahoo nya tidak bisa ya gan , apa yahoo dengan bing sudah jadi satu gan ?

Anonim mengatakan...

When writing your blog you should try to give something back to
the community as not only will it give more people a reason to read, it
is a nice idea to try and teach people something rather than just entertain them.
The more topics you cover the more you will be read. Whether you use your blog platform for marketing on the internet or
for personal reasons your success will be determined by your ability
to attract and satisfy visitors to your site.

Check out my web-site ... godaddy promo

Anonim mengatakan...

Occasionally laser surgery will be used in order to deal with the problem.

Cholera is an acute infection of the small intestine, and it can
be life-threatening. Chocolate and junk foods are often blamed for the cause of acne.


Feel free to surf to my weblog ... Skin tag Removal

Anonim mengatakan...

Some, however, will try to take over the garden bed.
Small and soft skin growths acquired on the skin
are called skin tags. Those with sensitive skin should not
use it as it can irritate.

Here is my website :: Mole Removal

Anonim mengatakan...

Nikki Montgomery is a fitness and beauty expert with about 7 years
experience in cellulite treatments. A cellulite reduction treatment
using a soft bristled body brush ($10) to brush the treatment areas where reduction is
desired. Activity and healthy diet will help one retain firm skin tone but it can’t guarantee that
cellulite won’t appear.

Also visit my website: Get rid of cellulite

Unknown mengatakan...

Wah , banyak juga cara submit artkel di search engine .. makasih gan ilmunya
Baca juga Info Komunitas Online Megapolitan => Infonitas.com

Posting Komentar

 
© 2009 membuat blog itu gampang | Powered by Blogger | Built on the Blogger Template Valid X/HTML (Just Home Page) | Design: Choen | PageNav: Abu Farhan